Sudah tidak sabar menyaksikan aksi balap Lightning McQuenn dan kawan-kawan? Tahun ini Disney dan Pixar Animation Studios membawa Cars kembali ke layar lebar. Film animasi garapan Brian Fee (Wall E & Inside Out) ini menjadi film ketiga dari Cars series. Dalam seri ketiganya, selain kembali menampilkan karakter-karakter lamanya, Cars 3 juga akan menghadirkan karakter-karakter baru yang akan semakin menambah keseruan filmnya.
Ini dia karakter-karakter utama yang seru dan lucu di film Cars 3. Siapa saja?
Owen Wilson sebagai Lightning McQuenn
Sejak kemunculannya di film pertama Cars (2006), karakter utama yang menampilkan mobil Chevrolet Corvette merah bernama Lightning McQueen ini sudah mencuri perhatian. Namun sang sutradara mengungkap bahwa di seri ketiganya ini aksi balap McQueen sudah tidak secepat dahulu. Lightning McQueen masih diisi suara oleh Owen Wilson.
Armie Hammer sebagai Jackson Storm
Nah ini dia karakter baru dalam Cars 3 yaitu Jackson Storm yang diisi suara oleh Armie Hammer. Mobil balap generasi terkini warna hitam ini akan menjadi musuh besar untuk mengalahkan McQueen di dunia balap, karena Storm memiliki tekhnologi yang jauh melebihi McQueen.
Cristela Alonzo sebagai Cruz Ramirez
Karakter baru lainnya adalah mobil balap berwarna kuning yang bernama Cruz Ramirez. Cruz adalah penyelamat McQueen yang bersedia menjadi pelatih untuk menghadapi kedigdayaan Storm. Karakter ini digambarkan sangat ceria, pemberani dan ramah. Cruz diam-diam adalah penggemar berat McQuenn.
Larry the Cable Guy sebagai Mater
Mobil derek tua yang sudah berkarat ini merupakan sahabat McQueen yang selalu setia menemani. Di seri ketiganya, Mater akan kembali hadir dengan aksinya yang kocak dan menemani perjalanan McQueen agar tetap semangat di arena balap.
Bonnie Hunt sebagai Sally Carrera
Diisi suara oleh Bonnie Hunt, karakter Sally adalah seorang pengacara Radiator Springs yang juga merupakan pacar dari Lightning McQueen. Sally sering menyebut McQueen dengan sebutan Stiker lantaran lampu depannya palsu.
Selain karakter-karakter di atas, masih banyak sekali karakter-karakter lainnya yang tentunya tidak kalah seru. Jangan sampai terlewatkan melihat aksi balap McQuenn dan kawan-kawan di bioskop ya. Cars 3 sudah tayang mulai 16 Agustus 2017.
Anda telah membaca artikel tentang Karakter-karakter Lucu di Film Cars 3 dan anda juga bisa menemukan artikel Karakter-karakter Lucu di Film Cars 3 ini dengan url http://moviemoviemaniac.blogspot.com/2017/08/karakter-karakter-lucu-di-film-cars-3.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Karakter-karakter Lucu di Film Cars 3 ini jika memang bermanfaat bagi Anda, namun dengan catatan jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
Artikel Terkait
Berita Film
- Film Live-Action 'Naruto' Rekrut Penulis ‘Red’
- Lionsgate Sinyalkan akan Buat Lagi Film ‘The Hunger Games’ & ‘Twilight’
- Terungkap Inilah Ending Asli Film Superhero Kocak Ant-Man
- Jim Carrey dan Jeff Daniel, Memparodikan Scarlet Johansson Di Lucy, Dalam Poster Dumb And Dumber To
- Michael Bay, Garap Ulang Animasi UP ?
- Si Cantik Chloe Moretz Jadi Putri Kaguya
- Bagaimana Nasib 'Mrs. Doubtfire 2' Setelah Tragedi Bunuh Dirinya Robin Williams ?
- Intip Photo Perdana 'Ant-Man', Superhero Terbaru dari Marvel Studio
- 10 Film Hollywood Paling Rugi Sepanjang 2013
- 7 Hal Yang Bisa Kita Pelajari dari film From Dusk Till Dawn (1996)
- Animator Indonesia ternyata terlibat dalam produksi Transformers: Age of Extinction
- Machete Kills ~ Sebuah Sequel Yang Menyedihkan
- Escape Plan ~ Ketika Dua Legenda Film Laga Hollywood Berkolabarasi
- 5 Film Superhero Dengan Kualitas Terburuk
- Thor: The Dark World - Aksi Heroik Sang Dewa Petir
- Captain Phillips
- OMG, Para Bintang Porno Ini Telah Berusia Lebih Dari 50 Tahun
- Simon Pegg, salah satu pemeran 'Star Trek Into Dakness' geram filmnya disebut sebagai yang terburuk
- Gara-Gara Ridick, Vin Diesel Terancam Jadi Gelandangan
- Guardians of the Galaxy Diyakini Chris Patt Bakal Keren
- Aktor Ganteng George Clooney Ikut Terlibat di Film Tommorowland
- Pompeii : Kisah Besar Dramatis Sebelum Meledaknya Gunung Vesuvius
- James Spader Resmi Perankan Ultron di Sequel Kedua The Avengers
- Mengenang Kembali Aktor Laga Hollywood Era 80-90an
berita artis
- Anak Jackie Chan, Masuk Penjara Gara-Gara Narkoba
- Si Cantik Chloe Moretz Jadi Putri Kaguya
- Bagaimana Nasib 'Mrs. Doubtfire 2' Setelah Tragedi Bunuh Dirinya Robin Williams ?
- 5 Aktor Hollywood Yang Gagal Jadi Musisi
- Apa Kabarnya Boboho Sekarang ?
- Animator Indonesia ternyata terlibat dalam produksi Transformers: Age of Extinction
- 8 Pria Hollywood Yang Pesonanya Takkan Pernah Terganti
- 5 Pemeran Asli POWER RANGERS Yang Perlu Movie Mania Ketahui
Animation Movie
- Download Film ~ Despicable Me 3 (2017)
- Car 3 (2017) ~ Review Film
- The Emoji Movie (2017) ~ Review Movie
- The Boss Baby (2017) ~ Bukan Kisah Bayi Biasa
- The SpongeBob Movie: Sponge Out of Water (2015) ~Ketika SpongeBob dan Kawan-Kawan Keluar Dari Air~
- Paddington (2015) ~Aksi Lucu Seekor Beruang Peru~
- Download Film: Justice League: War (2014)
- How to Train Your Dragon 2, Jadi Film Animasi Terlaris Tahun 2014
- Michael Bay, Garap Ulang Animasi UP ?
- Si Cantik Chloe Moretz Jadi Putri Kaguya
- The Nut Job (2014) ~Misi Besar Berbahaya: Pencurian Kacang~
- Download Film: Monsters University (2013)
- Kartun "Shaun the Sheep" akan dibuat versi film layar lebar
- Download Film: Puss in Boots 3D
- Download Film : Madagascar 3 Europe's Most Wanted
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan komentarlah dengan baik...